Memperingan Loading Blog dengan Script | Blogger Ponorogo
Headlines News :
Home » » Memperingan Loading Blog dengan Script

Memperingan Loading Blog dengan Script

Hallo sobat, ketemu lagi dengan Ponorogoweb yang kali ini akan membahas hal yang terkait dengan postingan yang lalu yaitu Kompres CSS Agar Loading Blog Menjadi Ringan, maka sekarang akan saya bahas tentang cara lain Memperingan dan Mempercepat Loading Blog dengan Lazy Load Script.

Banyak cara dilakukan agar loading blog itu tidak terlalu lama , misalnya saja dengan mengurangi widget, tidak mempostingkan gambar dengan ukuran yang terlalu besar dan lain-lain.
Script Lazy Load tersebut berfungsi untuk melipat gambar dalam artian tidak membaca gambar dimana tujuannya agar loading blog semakin cepat dan beban server menjadi lebih ringan.

1. Sekarang ikuti langkah berikut :
2. Login ke akun blog anda
3. Klik Rancangan
4. Klik Edit HTML
5. Centang Expand templete Widget
6. Masukkan kode berikut di atas kode </head>



7. Simpan Template
8. Simpan Template, Tutup dan restart ulang Blog sampeyan………. Beres!

Selamat mencoba dan semoga berhasil.
Share this article :

12 komentar:

  1. 1. Sekarang ikuti langkah berikut :
    2. Login ke akun blog anda
    3. Klik Rancangan
    4. Klik Edit HTML
    5. Centang Expand templete Widget
    6. Masukkan kode berikut di atas kode ( diatas kode apa gan...? )

    BalasHapus
    Balasan
    1. hehehe...ketinggalan bos, sdh diperbaiki
      Trims koreksinya.

      Hapus
  2. siip gan.. dah aku coba... dan clink***** enteng dan... makasih ea gan.. jgn lupa mampir bentar ke gubuk ane http://magetan-indah.blogspot.com

    BalasHapus
  3. Your blog posts and articles are very interesting, and gave me the info is pretty good, and I will be back to see your next posts and articles ... thank you

    BalasHapus
  4. setelah di coba menggunakan script diatas, ternyata blog saya loadingnya tambah lambat, karena itu scripnya saya hapus lagi, apa emang template blog saya yg gak mendukung script di atas ya?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Zopran : Stlh sy berkunjung ke blog anda seharusnya script tsb bisa diterapkan, coba lagi terus refresh dan kalau bisa refresh sampai 2x (loading pertama lambat itu wajar mas..)

      Hapus
    2. okie: ok, nanti saya coba lagi, makasih atas kunjungan ke blog sederhana sy ^^

      Hapus
  5. suwun kang...lumayan agak enteng....ga berat bgt....

    BalasHapus

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Blogger Ponorogo - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger